- Cabut kabel power dari jaringan listrik.
- Tekan tombol power On/Off.
- Masukan kabel power, tombol power tetap di tekan.
- Tekakan tombol reset 1x, lepaskan tombol power, tekan tombol reset sekali lagi sampai tulisan dilayar berubah menjadi “0”.
- Tekan tombol + untuk merubah “0” menjadi “1”.
- Masukkan kertas dan tekan tombol power / tombol start sampai printer melakukan print 1 halaman.
- Buka/angkat tutup printer (scanner).
- Cabut kabel power.
- Lepaskan cartridge 40 dan 41 dan tutup kembali printernya.
- Pasang kembali kabel power dan tekan tombol power.
- Buka tutup printer (scaner).
- Masukan kembali cartridge 40 dan 41.
Jika langkah-langkah diatas dilakukan dengan benar maka Anda tidak akan melihat pesan E5 lagi.
Terima Kasih telah mengunjungi blog Solusi Masalah Komputer & Notebook. Semoga tips dan artikel ini bermanfaat untuk kita semua.
.
gan setelah angka 0 muncul kan ditekan + itu ya
ReplyDeletekok gak mau jadi angka 1 ???
gimana ?
koq ngk ngeprint ya
ReplyDeleteTetep gak bisa loh......
ReplyDeleteudah nyoba,,sipp gan..dah normal lg printerku
ReplyDeletedah nyoba,sipp gan,printerku normal lagi
ReplyDeleteSiiiiip.....
ReplyDeleteTerima Kasih banyak atas infonya.
Tnx very much
ReplyDeleteudah dilakukan langkah2 tsb berjalan sesuai petunjuk, tp Gan waktu mau ngeprint eh yg muncul E15, gimana solusinya....?
ReplyDeletesdh berjalan sesuai petunjuk, tp waktu mo ngeprint eh..yg muncul error E15 gimana solusinya Gan....
ReplyDeleteSANGAT BERMANFAAT N PERLU... TRIMS
ReplyDeleteGAGA;L
ReplyDelete